Friday, December 10, 2010

Setting dns co.cc dengan byethost

Setting dns co.cc dengan byethost - Byethost merupakan tempat hosting yang memberikan kapasitas sampai 5 giga, dan tentunya ini dijamin Gratis!! Agar bisa mengarahkan domain yang kita miliki ke hosting, kita harus mensetting DNS dari domain tersebut agar terhubung dengan web hosting yang kita inginkan. Pada tulisan ini akan dijelaskan cara setting DNS pada domain gratisan CO.CC . Sebelumnya zoel sudah pernah posting tentang Mengganti domain blogspot menjadi co.cc, nah sekarang kita akan membahas tentang cara setting dns co.cc dengan byethost. Sebelumnya sobat harus daftar dulu di co.cc atau jika belum tahu cara daftarnya coba sobat baca dulu artikel ini.

Anggap sobat sudah mempunyai account :
Login - Kemudian setelah sobat Login di account co.cc Anda, sobat klik set up untuk masuk ke settingan dns.

co.cc, setting co.cc di byethost

Nah disitu sobat pilih Option Name Server, kemudian KHUSUS UNTUK BYETHOST, Isi "Name server 1, name server 2, ...." dengan ns1.byet.org, ns2.byet.org, ns3.byet.org, ns4.byet.org, ns5.byet.org (seperti tertera gambar di atas). Setelah itu tunggu sampai 2×24 jam, maka domain Anda akan sudah bisa aktif.
tutorial sederhana

No comments:

Post a Comment