Monday, November 1, 2010

Spesifikasi Samsung Galaxy Q Android 2.2

Spesifikasi Samsung Galaxy Q Android 2.2. Samsung merilis smartphone terbaru yang disebut Samsung Galaxy Q. Setelah sebelumnya Samsung merilis seri Galaxy S, informasi terbaru dari Korea mengenai seri lain dari Samsung bocoran spesifikasi Samsung Galakxy Q beredar.

Spesifikasi Samsung Galaxy Q
Beberapa spesifikasi Samsung Galaxy Q mulai terlihat, sebagian spesifikasi dan fitur hampir sama dengan seri Samsung Galaxy S yang dilakukan beberapa perbaikan.
Berikut detail dari spesifikasi Samsung Galaxy Q yang siap dirilis oleh Samsung :
* Layar 3 inci Super AMOLED resolusi 720 x 480
* Papan ketik QWERTY
* Touchpad optik
* Prosesor Hummingbirt 1GHz
* 2.5G (GSM/GPRS/EDGE) 850 / 900 / 2100 Mhz
* 3G (HSDPA 7.2 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps) 900 / 1900 / 2100 Mhz
* Kamera 8 MP dengan lampu kilat LED dan kemampuan rekam videoHD
* Kamera depan 1,3 MP
* Baterai 1500 mAh dengan daya tahan hingga 7,5 jam
* Ukuran 4.8 x 2.72 x 0.37 inci dengan berat 3,8 ons (107.7 gram)
Smartphone Samsung Galaxy Q ini juga dikabarkan akan memakai Android 2.2 dengan memori internal 16GB. Galaxy Q ini juga dilengkapi slot kartu microSD, Bluetooth 3.0, A-GPS, microUSB, Wi-Fi 802.11 b/g/n serta port mini HDMI.
Kita tunggu saja info selanjutnya mengenai kapan tanggal rilis dan Spesifikasi Samsung Galaxy Q Android 2.2

No comments:

Post a Comment